Muhammadiyah
secara bahasa yang artinya pengikut nabi Muhammad s.a.w dan biasa terlibat
dalam gerakan pendidikan, social dan ke agamaan islam. Dalam gerakan pendidikan
salah satunya adalah Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) sebuah perguruan
tinggi yang terletak di kota Malang
yang telah berdiri pada tahun 1964, atas prakarsa tokoh-tokoh dan Pimpinan Muhammadiyah Daerah Malang.
yang telah berdiri pada tahun 1964, atas prakarsa tokoh-tokoh dan Pimpinan Muhammadiyah Daerah Malang.
Universitas
Muhammadiyah malang bukan hanya menerima pelajar lokal namun juga menerima
pelajar manca Negara, Universitas Muhammadiyah Malang juga tidak hanya menerima
pelajar muslim saja. Baik pelajar muslim maupun non muslim dapat menerima
pendidikan di Univesitas Muhammadiyah Malang.
Universitas
Muhammadiyah Malang yang sering di juluki
dengan kampus putih ini adalah perguruan tinggi swasta yang
terakreditasi “A”. Dengan Moto “Dari Muhammadiyah Untuk Bangsa” dari sinilah
terlihat apa yang telah dilakukan Muhammadiyah adalah untuk mendedikasikan
Indonesia yang lebih baik.
Dengan
kondisi yang terus ditingkatkan, kini Universitas Muhammadiyah Malang dengan
bangga tetapi rendah hati siap menyongsong masa depan, untuk ikut serta dalam
tugas bersama "mencerdaskan kehidupan bangsa" dan "membangun
manusia Indonesia seutuhnya" dalam menuju menjadi bangsa Indonesia yang
bermartabat dan sejajar dengan bangsa-bangsa lain di dunia.
0 komentar:
Posting Komentar